Halo semuanya, kali ini saya akan membagikan cara mempercepat kecepatan download di IDM. Kalian mungkin sudah tahu IDM itu kalau download sudah cepat tetapi ini dicepatin lagi. Ya sudah langsung saja ikuti langkahnya.
Baca juga Cara download cepat lewat IDM.
- Buka IDM kalian.
- Klik Option di menu atas.
- Kemudian pindah ke menu Connection.
- Di connection type pilih High speed dan Default max cont. number isi 32 atau 16.
- Selamat mendownload dengan cepat.
Jika masih bingung silahkan lihat video di bawah ini.
Baca juga Cara download cepat lewat IDM.
ConversionConversion EmoticonEmoticon